Industri Ready Mix

GedungJalan & InfrastrukturBangunan IndustriFasilitas KesehatanFasilitas Olahraga

Dalam industri konstruksi, penggunaan beton readymix telah menjadi pilihan yang sangat efisien dan efektif bagi kontraktor. Beton readymix, atau beton siap pakai, merupakan campuran beton yang telah diproduksi di batching plant dengan proporsi bahan yang tepat sesuai dengan spesifikasi proyek. Untuk proyek konstruksi skala besar, keuntungan utama dari penggunaan beton readymix adalah kepastian kualitas dan kecepatan pengiriman, yang sangat krusial dalam menjaga produktivitas proyek konstruksi. Kontraktor dapat menghindari risiko variasi campuran dan kesalahan proporsi material yang mungkin terjadi jika beton diproduksi di lokasi proyek. Selain itu, beton readymix juga memberikan keunggulan dalam hal efisiensi waktu dan tenaga, mengurangi kesulitan logistik dan penjadwalan yang rumit.

Tantangan Selama Proses Konstruksi

Logistik dan Transportasi tepat waktu
Management Biaya Material
Kontrol Kualitas
Kekuatan dan Kinerja

Solusi Kami

Kami menyadari tantangan-tantangan ini dan tetap berdedikasi untuk mengatasinya dengan menggabungkan jaringan pabrik batching yang luas dengan langkah-langkah pengendalian kualitas yang ketat dan keahlian teknis. Seiring dengan perkembangan konstruksi, jaringan yang luas, dengan lebih dari 15 lokasi batching plant yang memiliki kapasitas produksi 60 hingga 120 meter kubik per jam, memastikan pengiriman produk yang efisien melalui armada yang terdiri lebih dari 300+ truk. Solusi menjadi yang terdepan dan efisien untuk konstruksi proyek. Hal ini memastikan bahwa industri siap pakai dapat terus memenuhi tuntutan proyek konstruksi yang terus berkembang secara efektif dan efisien.

Produk Unggulan Kami

Semen Merah Putih

ULTRAMIX-G

ULTRAMIX-G
CertifiedSNI 2049:2015 Ordinary Portland Cement
Semen Merah Putih ULTRAMIX-G adalah semen Portland yang didesain untuk beragam konstruksi umum seperti beton siap pakai dan beton pracetak yang tidak memerlukan persyaratan khusus sehingga Ideal untuk proyek gedung, jalan, jembatan, dan infrastruktur lainnya, Ultramix-G memberikan hasil yang andal dan berkualitas. Lihat Detail
Semen Merah Putih

PRIMAPLUS

PRIMAPLUS
CertifiedEN 197-1:2011 Type CEM I 42.5N
Semen Merah Putih PRIMAPLUS adalah semen hidraulis ramah lingkungan yang meningkatkan ketahanan terhadap serangan sulfat dan mengurangi panas hidrasi. Tersedia dalam Tipe GU untuk penggunaan umum dan Tipe MS untuk lingkungan berisiko sulfat, produk ini ideal untuk fondasi pesisir, saluran air, dan struktur bawah tanah yang memerlukan kualitas tinggi dan keberlanjutan.Lihat Detail
Semen Merah Putih

FLEXIPLUS

FLEXIPLUS
CertifiedSNI 8363:2017 Slag Cement
Semen Merah Putih FLEXIPLUS adalah produk pengembangan khusus untuk aplikasi struktur dengan rendemen beton yang lebih kuat dan proses pengecoran beton yang lebih cepat. Berkat kombinasi yang tepat antara klinker OPC Tipe-I dan bahan tambahan, Semen Merah Putih FLEXIPLUS mampu
meningkatkan kekuatan dan daya tahan beton dengan permeabilitas air yang rendah dan panas hidrasi yang lebih lambat.Lihat Detail
Semen Merah Putih

SUPERMIX

SUPERMIX
CertifiedSNI 7064:2014 Portland Composite Cement
Semen Merah Putih SUPERMIX adalah Semen Portland Komposit sesuai SNI 7064:2022, ideal untuk beton siap pakai, mortar, dan beton pracetak. Dengan kepadatan dan kuat tekan yang optimal memberikan kemudahan untuk pengecoran. Lihat Detail

Produk Apa yang Anda Butuhkan?

Layanan Bebas Pulsa 08001121111

Ajukan pembelian produk melalui formulir di bawah ini.
1Informasi Proyek

2Kontak Perusahaan

Diskusikan hal lain? Hubungi Kami