SEMEN MERAH PUTIHFLEXIPLUS
Semen Merah Putih FLEXIPLUS adalah produk pengembangan khusus untuk aplikasi struktur dengan rendemen beton yang lebih kuat dan proses pengecoran beton yang lebih cepat. Berkat kombinasi yang tepat antara klinker OPC Tipe-I dan bahan tambahan, Semen Merah Putih FLEXIPLUS mampu
meningkatkan kekuatan dan daya tahan beton dengan permeabilitas air yang rendah dan panas hidrasi yang lebih lambat.
Fungsi dan AplikasiSemen Merah PutihFLEXIPLUS
Dirancang dengan kemampuan kerja yang baik, FLEXIPLUS cocok untuk aplikasi beton siap pakai.
Keunggulan Produk FLEXIPLUS
Parameter
|
Deskripsi | ||
Pilihan Flexible |
Tersedia dalam tiga tipe:
|
||
Waktu Pengikatan |
Dengan waktu pengaturan yang sesuai, memungkinkan kemudahan pengerjaan dan memberikan fleksibilitas dalam |
||
Kekuatan Tekan |
Kekuatan tekan yang impresif sejak hari pertama hingga mencapai kekuatan optimal dalam waktu 28 hari, menjadikan |
||
Ramah Lingkungan
|
Karbon emisi rendah |
FLEXIPLUS tersedia dalam tiga pilihan tipe: Tipe GU untuk penggunaan umum, Tipe MS untuk ketahanan terhadap sulfat, dan Tipe HE untuk kekuatan awal tinggi. Produk ini sangat cocok untuk berbagai aplikasi seperti fondasi, struktur bawah tanah, dan elemen pracetak. Sebagai semen hidraulis yang mendukung keberlanjutan lingkungan, Flexiplus berkontribusi pada proyek konstruksi yang lebih ramah lingkungan dan berkelanjutan, memastikan kualitas dan ketahanan yang superior.
Produk Apa yang Anda Butuhkan?
Layanan Bebas Pulsa08001121111
Diskusikan hal lain? Hubungi Kami