banner

Tentang   Kami

Didirikan pada tahun 2011, PT Cemindo Gemilang Tbk adalah produsen semen berkualitas premium dengan merek Semen Merah Putih. Perusahaan berkomitmen untuk menjaga kualitas dengan hanya menggunakan bahan-bahan berkualitas dan mempekerjakan tenaga profesional untuk menjalankan pabrik perusahaan yang bertek..

Visi

Menjadi Perusahan global terkemuka di bidang material bangunan dengan mengedepankan solusi inovatif.

Misi

Menyediakan produk inovatif yang lebih diminati dan layanan terbaik dengan pengelolaan perusahaan yang handal, ramah lingkungan dan memberikan nilai tambah yang lebih untuk seluruh shareholder.

Mengapa Memilih Kami?

  • Inovasi untuk Kepastian Kualitas

    Produk Semen Merah Putih merupakan hasil inovasi teknologi semen termodern yang sesuai standar global. Serta pengembangan produk berorientasi pada kualitas yang disesuaikan dengan kebutuhan konsumen Indonesia..

  • Integrasi Bisnis

    Kekuatan kami terletak pada bisnis semen yang terintegrasi dari hulu ke hilir dengan fokus pada pengembangan produk berkualitas dan inovatif yang memberikan solusi dan nilai tambah bagi pelanggan kami.

  • Jaringan Distributor Tersebar Luas

    Produk kami tersebar di lebih dari 17 provinsi di Sumatra, Kalimantan dan Jawa.

  • Pembangunan Berkelanjutan

    Kami berkomitmen untuk menerapkan prinsip pembangunan berkelanjutan dalam semua aktivitas bertujuan menciptakan lingkungan yang aman dan menyelaraskan kebijakan bisnis dengan praktik-praktik berkelanjutan.

Sertifikasi Standar Mutu Kami

  • Standar Produk
  • Sistem Manajemen Kualitas

SNI 0302:2014

Portland Pozzolan

SNI 8912:2020

Hydraulic Cement

SNI 2049-1:2020

Ordinary Portland Cement

SNI 8363:2017

Slag Cement

SNI 7064:2022

Portland Composite Cement

SOLAS 74 Chapter XI-2

Special Port for Cement

EN 197-1:2011

Type CEM I 42.5N

EN 197-1:2011

Type CEM I 52.5N

EN 197-1:2011

Type CEM II B-M 32.5N

PNS 63:2019

BLENDED HYDRAULIC CEMENT

PNS 07:2018

PORTLAND CEMENT

Penghargaan Atas Dedikasi Kami

Winner WCA Climate Action Award 2023


World Cement Association

Proper Biru 2021-2022


Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Proper Biru 2019-2020


Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Proper Biru 2018-2019


Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Lihat Lebih

Profil Bisnis

Perusahaan Induk

KPN Corp merupakan perusahaan induk yang dibentuk pada tahun 2019 dan berkantor pusat di Jakarta. KPN Corp mempunyai beberapa usaha antara.. Baca Lebih

Unit Bisnis Semen

PT Cemindo Gemilang Tbk adalah produsen semen berkualitas premium dari Indonesia. Melalui merek Semen Merah Putih, kami menjaga komitmen k.. Baca Lebih

Unit Bisnis Beton

PT Motive Mulia

Beton Merah Putih merupakan merek produk downstream Semen Merah Putih yang dikelola oleh PT Motive Mulia, anak perusahaan PT Cemindo Gemil.. Baca Lebih